Minggu, 26 Januari 2025 | 18:32
MILITER

Prajurit dan PNS Lanmar Jakarta Laksanakan Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikkes)

Prajurit dan PNS  Lanmar Jakarta Laksanakan Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikkes)

ASKARA - Dalam rangka mendeteksi dini kesehatan prajurit dan PNS Lanmar Jakarta melaksanakan Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikkes) bertempat di Diskes Kormar, Jakarta Pusat. Kamis, (03/08).

Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikkes) dilaksanakan secara berkala setiap tahunnya sebagai salah satu sarana kontrol dan upaya deteksi dini terhadap kondisi kesehatan prajurit dan PNS Lanmar Jakarta yang meliputi Pemeriksaan berat badan dan tinggi badan, tekanan darah dan Nadi, visus mata, laboratorium, gigi, EKG, Rongent, fisik.

Kegiatan tersebut diikuti oleh Para Perwira, Bintara, Tamtama dan PNS Lanmar Jakarta.

Komentar